Tiongkok Akan Singkirkan Semua Komputer Produk AS
Arahan pemerintah Tiongkok kemungkinan akan menjadi pukulan bagi perusahaan multinasional AS seperti HP, Dell dan Microsoft.
Akibat Doping, Rusia Dilarang Ikut Olimpiade dan Piala Dunia
Rusia dilarang mengikuti acara olahraga top dunia selama empat tahun, termasuk Olimpiade musim panas dan musim dingin berikutnya dan Piala Dunia sepak bola 2022, karena merusak tes doping.
Pertama Kali, Putin Bertemu Presiden Ukraina di KTT Paris
Presiden Rusia Vladimir Putin bertemu dengan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskiy untuk pertama kalinya pada Senin (9/12) di pertemuan puncak di Paris, Prancis.
Pemilu Inggris Akan Putuskan Segera Brexit atau Referendum Kedua
Pemilu Inggris yang akan digelar Kamis (12/12) akan memutuskan apakah Inggris akan meninggalkan Uni Eropa (UE) pada Januari atau melakukan referendum Uni Eropa (UE) lainnya.
Guatemala Resmikan Kedutaan Besar di Jakarta
Pemerintah Guatemala kembali membuka kedutaan besarnya di Jakarta setelah sempat ditutup pada 1992.
Sidang Pembuktian Penyelidikan Pemakzulan Trump Ramai Interupsi
Sidang pembuktian penyelidikan pemakzulan Presiden Amerika Serikat (AS), Donad Trump, yang berlangsung selama sembilan jam pada Senin (9/12), ramai dengan interupsi.
Warga NTT Ajukan Klaim Kompensasi Pencemaran Montara ke PBB
Klaim yang diajukan ke PBB itu diajukan atas nama 13 kabupaten di Nusa Tenggara Timur.
Pemimpin Hong Kong Tolak Tuntutan Demonstran Po-Demokrasi
Pemimpin Eksekutif Hong Kong, Carrie Lam, menolak memenuhi tuntutan demonstran, termasuk penyelidikan independen atas kekerasan polisi terhadap demonstran.
Impor Meningkat, Tiongkok Dinilai Berhasil Lakukan Stimulus
Tiongkok dinilai berhasil memberi stimulus yang memicu peningkatan permintaan, sehingga impor negara itu meningkat sebesar 0,3% pada November 2019.
Kebakaran Pabrik Tas di India, 43 Tewas
Sebanyak 43 orang tewas dalam kebakaran pabrik tas, di ibu kota India, New Delhi, Minggu (8/12/2019).